Postingan

New Mom

Gambar
Halo kita berjumpa lagi, sekarang aku kembali sudah menjadi ibu. Selamat telah menjadi ibu for me!!! Waktu tanpa dihitung terasa cepat, dulu perasaan masih pake seragam sekolah, menyelesaikan skripsi dan mondar mandir mencari kerja, sekarang mengAsihi. Alur kehidupan ku ternyata seperti itu. Waktu mengandung 9 bulan gak berasa kok cepet banget, sekarang my baby udah 5bulan alhamdulillah tumbuh dengan sehat. Saat nya mulai persiapan buat Mpasi.

My Wedding

Gambar
 Save the date on.....2022 Alhamdulillah kita telah melaksanakan proses lamaran pada tanggal 5 Maret 2022. What we doing for our Akad? Jadi next planning kita adalah only akad ( wedding intimate ) Dalam ekspektasi ku itu simple gak ribet ternyata..... banyak drama dan pritilan ini itu yg harus dipikirkan dan cicil kalau bisa biar gak riweh. Tips and Tips from me : - Tentukan dulu sih budget, penting nih! - Pakai Wedding Organizer ( kalau gak mau pusing) cari yg udah ada rekomendasi dari temen ya... - Karena gue anaknya simple jadi untuk seserahan prosesnya saat lamaran , jadi pas nanti hari H gak ada lagi drama. (ini opsional ya bestie!) - Accessories kotak cincin dan mahar aku sih rekomendasi cari online and offline di Cikini Gold Centre  lantai 2. - Souvenir gue bikin sendiri dan semua perlengkapan online contoh design "say thankyou blablabla" (aku share ada di bawah ini) untuk link nya nanti juga share juga kalau mau japri)

Love Story

Gambar
  Me & Mas Tio.  He used to be a friend of mine, but after resigning he still often hangs out with office friends, suddenly he always to tyring chit chat but i always slow respon. Each other day he talked about him gloommy past it about life and love story especially. He always open mind and me too. And finally i said yes to get acquainted. Since he pick up me at home from his home is soooo far and then he little talk first with my Mom. First time date (pdkt) i watched a movie "Bumi Manusia" at CGV    Jakarta Garden City. After 3 hours ago , we go to My Coffee Tebet. We meet my bestfriend, she is coworking mate. Thru she finally be mine said mas Tio. Back to home time, he trying to talk about our relationship. He talked " we are one frequencies" (holding my hand). Since before we mature , we talk about do and don't in our commitment. We talked about what we like and what we hate.  After deep talk about that day to day finally we decide to a serious relations

Suara Hatiku

Sekuat apapun bendungan itu saat arus air didalamnya sangat deras, pecah lah sudah  Warna air yang tadinya bening menjadi keruh Hijau daun pepohonan serta pernak pernik burung disarangnya tak terlihat Sejuknya angin berubah menjadi musibah  Hidung yang semula bebas menghirup harus tertutup kain Rangkul tangan yang semula erat dan dekat jadi berjarak Pekerjaan yang semula jadi aktivitas berubah menjadi angan Jerit tangis selalu menghantui   Musibah tak akan pernah ku lupakan dalam sejarah hidup ini Tulisan ini menjadi saksi bisu Negriku ..... aku selalu mendoakanmu Kami rindu akan keramahan negri ini Ibu Samudera aku rindu menari bersama ombak mu Bapak Gunung aku rindu menikmati kesejukan mu Bersama kita menjaga kebersihan dan taat akan protokol kesehatan pemerintah. Mari bersama bangkit untuk Negri yang Indah ini

Namamu akan selalu ku sebut dalam doaku

Gambar
Dalam hati kecilku ingin berkata aku ingin mencoba untuk membuka hati untuk dia aku hanya bisa menunggu sambil menyebut namamu disetiap doakku disepanjang larut malamku aku tak tahu sampai kapan rasa ini terus tumbuh aku curahkan keluhku melalui tulisanku karena aku tak bisa membuat lagu untukmu saat malam penuh kegelapan aku tersipu berdua dengan motorku melaju Berdua melaju disepanjang hariku Belajar bekerja menemani setiap rutinitasku Tak ada lagi selain dia Hari-hariku penuh dengan kesibukan bahkan membuatku membisu Melupakan sejenak akan kesibukan menggantinya dengan keharmonisan Aku cari nada lagu Mulai kuresapi liriknya lalu ku merasa hanyut   Entah sampai kapan aku terus begini???? membuat kebahagian yang sederhana Menghibur luka yang sudah mengering bertahun tahun lamanya Dalam kejauhan ku berdoa Ya Allah, salahkah aku jika jatuh hati dengannya??? Beriku petunjuk jika iya dia pantas untukku beri aku jalan Jika tidak maka haruskah aku terus berikhti

Aku dan Cow

Gambar
Sebuah perjuangan hidup itu tak akan putus, selalu bersambung penuh warna warni. Waktu membuat percaya  hingga manusia bisa berubah secara tiba-tiba -Boy Chandra- Rencana Tuhan jauh lebih besar dibandingankan masa lalumu, percaya akan hal itu dan jaga imanmu Sebuah dilema akan kehidupan yang berjalan terus, terpaan angin semakin kencang membuat langkah ini semakin berat, akankah kita terbang terbawa arus angin?? atau kita dapat memutar balikan angin sehingga langkah kita ringan. Banyak cara dilakukan untuk menghindari  stress out , kemarin aku mencoba untuk simply piknik. Obat untuk jiwa yang penuh kebimbangan, janganlah terpuruk keadaan setiap manusia punya masalah kehidupan. Kita harus show up , kuy dari problem itu. Aku suka dengan alam, senang dengan melihat hijau dedaunan, kicauan hewan dan tingkah lucu mereka. Menikmati keindahan dengan kesederhanaan. Mencoba untuk bijak dalam menghadapi keadaan. Scrol down gaes aku share momen penghilang stress out.  Pa

Menuju Hijrah Kallah bersama Blogger Muslimah

Gambar
Alhamdulillah dipertemukan kembali di acara Milad Blogger Muslimah ke 4 yeeee!!! Berawal dari sebuah keisengan lanjut ke hobi kemudian menjadi hasil yang bermanfaat Seperti mengikuti acara ini, tepatnya Ahad 9 Desember 2018 bertempat di Nutrifood Inspiring Center bersama Rumaisha by zasa , Nutrifood , MOZLAK , Purbasari. Mau tahu kan keseruan hari ini apa aja??? Scroll ke bawah terus sampai habis ya^^ Acara ini pagi banget kita disambut dengan ketan susu keju , original  yang gurih, mantul deh! dari Warung Jande kalau mau search di Instagram ada lho pake @warung_jande , kalian bisa order tuh jenis jajanan lainnya gak cuma ketan aja , beraneka ragam lainnya. Sambil menikmati gurihnya sarapan pagi, aku mau share nih gaes, sekarang lagi musim nikah ala barbie make up gitu. nah kebetulan aku ada  Wedding dress recommended dari Rumaisha by zasa  Rumaisha ini adalah brand lokal karya Zasafiana Djamal yang mengangkat konsep elegan syar'i pada produk muslim d